Sabtu, 15 Jun 2013

Artikel Seputar Internet dan Email

MAKALAH 1
 MATA KULIAH COMPUTER

TENTANG

PENGERTIAN, SEJARAH, PERKEMBANGAN,
MANFAAT DAN KERUGIAN INTERNET DAN EMAIL




OLEH
 
A B D I R R A H M A N
Nim : 122381044
 
AKNS PDD SUMBAWA
POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI KUPANG
 TAHUN 2013



LEMBAR PENGESAHAN

Makalah  ini disusun dan diserahkan guna memenuhi salah satu syarat kelulusan mata kuliah Komputer.
.

Telah disetujui / disahkan pada hari …………..….. Tanggal ………….. 2013





Menyetujui :
Dosen Pengasuh




APID SUPA, S.Kom

Sumbawa, 20 Mei 2013
Mahasiswa




ABDIRRAHMAN



BAB I INTERNET

PENGERTIAN INTERNET

 Internet merupakan singkatan dari "Interconnected Network". Jika   diterjemahkan secara langsung berarti jaringan yang saling terhubung.
  Internet dapat diartikan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari computer yang satu ke computer yang lain dalam suatu area bahkan ke suatu negara ke negara lain di seluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.

SEJARAH INTERNET
Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (Information and Communication Technology/ICT) merupakan tulang punggung aplikasi Web 2.0. Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi yang fenomenal dan menjadi awal munculnya aplikasi web adalah Internet. Internet yang berawal dari riset untuk pertahanan dan keamanan serta pendidikan berkembang menjadi perangkat pendukung bisnis yang sangat berpengaruh. Dalam kaitan dengan aplikasi Web 2.0 ini, terdapat beberapa peristiwa penting dalam sejarah internet.
Berawal pada tahun 1957, melalui Advanced Research Projects Agency (ARPA), Amerika Serikat bertekad mengembangkan jaringan komunikasi terintegrasi yang saling menghubungkan komunitas sains dan keperluan militer. Hal ini dilatarbelakangi oleh terjadinya perang dingin antara Amerika Serikat dengan Uni Soviet (tahun 1957 Soviet meluncurkan sputnik).
Sejarah intenet dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S. Defense Advanced Research Projects Agency(DARPA) memutuskan untuk mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.
Pada tahun 1972, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran internet. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex.
ARPANET adalah cikal bakal internet saat ini, yang merupakan sarana percobaan teknologi jaringan di zaman tersebut. Tujuan ARPANET kala itu adalah menciptakan metode komunikasi antara institusi militer. TELNET sendiri adaah sebuah protolol jaringan yang digunakan pada internet untuk menyediakan fasilitas komunikasi berbasis teks dua arah yang memanfaatkan fasilitas koneksi virtual terminal. Di proyek ini Tomlinson membuat sebuah program untuk transfer file di jaringan ARPANET yang disebut dengan CPYNET. Kemudian dia diminta memodifikasi sebuah program, yakni SNDMSG yang berfungsi mengiriman pesan antara pengguna berbeda di komputer yang sama. Tomlinson diharuskan memodifikasi SNDMSG supaya bisa mengirimkan pesan antara dua komputer yang berbeda
Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan e-mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk sebuah jaringan atau network. Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin, menciptakan newsgroups pertama yang diberi nama USENET. Tahun 1981 France Telecom menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, dimana orang bisa saling menelpon sambil berhubungan dengan video link.

PERKEMBAGAN INTERNET
Perkembangan besar Internet pertama adalah penemuan terpenting ARPA yaitu packet switching pada tahun 1960. Packet switching adalah pengiriman pesan yang dapat dipecah dalam paket-paket kecil yang masing-masing paketnya dapat melalui berbagai alternatif jalur jika salahsatu jalur rusak untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan. Packet switching juga memungkinkan jaringan dapat digunakan secara bersamaan untuk melakukan banyak koneksi, berbeda dengan jalur telepon yang memerlukan jalur khusus untuk melakukan koneksi. Maka ketika ARPANET menjadi jaringan komputer nasional di Amerika Serikat pada 1969, packet switching digunakan secara menyeluruh sebagai metode komunikasinya menggantikan circuit switching yang digunakan pada sambungan telepon publik.
Perkembangan besar Internet kedua yang dicatat pada sejarah internet adalah pengembangan lapisan protokol jaringan yang terkenal karena paling banyak digunakan sekarang yaitu TCP/IP (Transmission Control Protocol/ Internet Protocol). Protokol adalah suatu kumpulan aturan untuk berhubungan antarjaringan. Protokol ini dikembangkan oleh Robert Kahn dan Vinton Cerf pada tahun 1974. Dengan protokol yang standar dan disepakati secara luas, maka jaringan lokal yang tersebar di berbagai tempat dapat saling terhubung membentuk jaringan raksasa bahkan sekarang ini menjangkau seluruh dunia. Jaringan dengan menggunakan protokol internet inilah yang sering disebut sebagai jaringan internet.
Jaringan ARPANET menjadi semakin besar sejak saat itu dan mulai dikelola oleh pihak swasta pada tahun 1984, maka semakin banyak universitas tergabung dan mulailah perusahaan komersial masuk. Protokol TCP/IP menjadi protokol umum yang disepakati sehingga dapat saling berkomunikasi pada jaringan internet ini.
Perkembangan besar Internet ketiga adalah terbangunnya aplikasi World Wide Web pada tahun 1990 oleh Tim Berners-Lee. Aplikasi World Wide Web (WWW) ini menjadi konten yang dinanti semua pengguna internet. WWW membuat semua pengguna dapat saling berbagi bermacam-macam aplikasi dan konten, serta saling mengaitkan materi-materi yang tersebar di internet. Sejak saat itu pertumbuhan pengguna internet meroket.

Pengaruh Perkembangan Internet

Internet telah membuat revolusi baru dalam dunia komputer dan dunia komunikasi yang tidak pernah diduga sebelumnya. Beberapa Penemuan telegram, telepon, radio, dan komputer merupakan rangkaian kerja ilmiah yang menuntun menuju terciptanya Internet yang lebih terintegrasi dan lebih berkemampuan dari pada alat-alat tersebut. Internet memiliki kemampuan penyiaran ke seluruh dunia, memiliki mekanisme diseminasi informasi, dan sebagai media untuk berkolaborasi dan berinteraksi antara individu dengan komputernya tanpa dibatasi oleh kondisi geografis.
Internet merupakan sebuah contoh paling sukses dari usaha investasi yang tak pernah henti dan komitmen untuk melakukan riset berikut pengembangan infrastruktur teknologi informasi. Dimulai dengan penelitian packet switching (paket pensaklaran), pemerintah, industri dan para civitas academica telah bekerjasama berupaya mengubah dan menciptakan teknologi baru yang menarik ini.
Perkembangan intenet dapat dibagi dalam empat aspek yaitu
  1. Adanya aspek evolusi teknologi yang dimulai dari riset packet switching (paket pensaklaran) ARPANET (berikut teknologi perlengkapannya) yang pada saat itu dilakukan riset lanjutan untuk mengembangkan wawasan terhadap infrastruktur komunikasi data yang meliputi beberapa dimensi seperti skala,performannce/kehandalan, dan kefungsian tingkat tinggi.
  2. Adanya aspek pelaksanaan dan pengelolaan sebuah infrastruktur yang global dan kompleks.
  3. Adanya aspek sosial yang dihasilkan dalam sebuah komunitas masyarakat besar yang terdiri dari para Internauts yang bekerjasama membuat dan mengembangkan terus teknologi ini.
  4. Adanya aspek komersial yang dihasilkan dalam sebuah perubahan ekstrim namun efektif dari sebuah penelitian yang mengakibatkan terbentuknya sebuah infrastruktur informasi yang besar dan berguna. Internet sekarang sudah merupakan sebuah infrastruktur informasi global (widespread information infrastructure), yang awalnya disebut “the National (atau Global atau Galactic) Information Infrastructure” di Amerika Serikat. Sejarahnya sangat kompleks dan mencakup banyak aspek seperti teknologi, organisasi, dan komunitas. Dan pengaruhnya tidak hanya terhadap bidang teknik komunikasi komputer saja tetapi juga berpengaruh kepada masalah sosial seperti yang sekarang kita lakukan yaitu kita banyak mempergunakan alat-alat bantu on line untuk mencapai sebuah bisnis elektronik (electronic commerce), pemilikan informasi dan berinteraksi dengan masyarakat.




MANFAAT DAN KERUGIAN INTERNET

Manfaat Internet Secara Umum ada banyak manfaat yang dapat diperoleh apabila seseorang mempunyai akses ke internet diantaranya :
  1. Informasi untuk kehidupan pribadi : kesehatan, rekreasi, hobby, pengembangan pribadi, rohani, sosial dan lain-lain.
  2. Informasi untuk kehidupan profesional/pekerja : sains, teknologi, perdagangan, saham, komoditas, berita bisnis, asosiasi profesi, asosiasi bisnis, berbagai forum komunikasi.
  3. Satu hal yang paling menarik ialah keanggotaan internet tidak mengenal batas negara, ras, kelas ekonomi, ideologi atau faktor faktor lain yang biasanya dapat menghambat pertukaran pikiran. Internet adalah suatu komunitas dunia yang sifatnya sangat demokratis serta memiliki kode etik yang dihormati segenap anggotanya.
  4. Manfaat internet terutama diperoleh melalui kerjasama antar pribadi atau kelompok tanpa mengenal batas jarak dan waktu.

Keuntungan Internet
  1. Alat Komunikasi                              
Alat komunikasi yang lebih cepat, dan lebih dapat diandalkan. Sekarang kita dapat berkomunikasi secara langsung dengan orang yang berada di bagian lain dunia.  Anda dapat berbagi pemikiran Anda, dapat menjelajahi kebudayaan lain dari etnis yang berbeda.
  1. Tempat Informasi                                     
Sejumlah situs web yang tersedia di internet menawarkan banyak informasi bagi masyarakat.
  1. Media Hiburan.                               
Ada banyak permainan yang dapat didownload dari internet secara gratis. Game online dan lain-lain.
  1. Pelayanan
Banyak pelayanan sekarang tersedia di internet seperti perbankan online, mencari pekerjaan, pembelian tiket dan lain-lain.


Kerugian Internet
  1. Pencurian infomasi pribadi Jika Anda menggunakan Internet, Anda mungkin akan menghadapi bahaya besar. informasi pribadi Anda seperti nama, alamat, nomor kartu kredit dll dapat diakses oleh orang lain.
  2. Perusakan system operasi komputer melalui virus. 
  3. Menjiplak karya cipta.
  4. Lupa Waktu.
  5. Pornografi.

BAB II EMAIL

PENGERTIAN  EMAIL
Email (elektronik mail) adalah surat elektronik, merupakan sistem yang memungkinkan pesan berbasis teks yang dapat dikirim dan diterima secara elektronik melalui beberapa perangkat komputer atau telepon sellular.
.
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN EMAIL
Email pada awalnya ditemukan oleh insinyur bernama Raymon Samuel Tomlinson pada tahun 1971. Email merupakan singkatan dari electronic mail atau surat elektronik, yang dalam KBBI disingkat menjadi surel. Sistem ini memungkinkan pesan bisa dikirim dan diterima secara elektronik melalui komputer. Pesan ini bisa berupa teks, gambar atau gabungan keduanya yang dikirim dari satu alamat email ke alamat lainnya dalam jaringan internet. Alamat email selazimnya memiiki format nama pengguna dan domain yang dipisahkan oleh tanda @. Misalnya, abdi14720@gmail.com.
Saat ini email tak bisa lepas dari kehidupan kita. Meskipun sudah ada sosial media, email tetap dibutuhkan. Sebuah penelitian dari School of Information Management and Systems, UC Berkeley pada tahun 2001 lalu melaporkan ada 31 milyar email terkirim setiap hari. Angka ini meningkat tajam pada tahun 2008 yang menyebutkan ada sekitar 170 milyar email terkirim tiap hari. Angka ini menjadi 294 milyar di tahun 2010 lalu. Jadi bisa disimpulkan bahwa email adalah hal yang penting dan tidak bisa lepas dari internet itu sendiri meskipun sudah banyak produk internet seperti jejaring sosial.
Sejarah email tak lepas dari perkembangan teknologi militer. Pada awalnya embrio teknologi ini telah dikembangkan sejak tahun 1970. Raymond Samuel Tomlinson adalah penemunya. Pria yang lahir di New Amsterdam, New York, Amerika Serikat pada tahun 1941 ini adalah pencetus penggunaan email melalui jaringan internet. Teknologi ini sebenarnya tidak sepenuhnya baru, email sudah ditemukan pada era 1960-an, namun internet belum ada. Email yang ada masih berkutat pada satu mainframe yang terbentuk jaringan lokal saja.
Jadi Tomlinson mengatur perpindahan email melalui jaringan internet. Pada tahun 1963, Tomlinson mendapatkan gelar Bachelor of Science dalam bidang teknik listrik dari Rensselaer Polytechnic Institute. Ia lalu ikut berpartisipasi dalam program yang dijalankan oleh IBM, salah satu produsen komputer yang menjual perangkat keras dan perangkat lunak komputer. Pada tahun 1965, ia mendapatkan gelas Master di bidang teknik elektro dari MIT. Pada tahun 1968, Tomlinson bekerja untuk sebuah proyek pengembangan sistem operasi TENEX, diantaranya ARPANET dan implementasi TELNET.
Tomlinson menggabungkan program SNDMSG dan CPYNET bersamaan supaya dapat mengirimkan pesan ke kotak pos elektronik lainnya dalam sebuah jaringan. Pikiran lain Tomlinson adalah bagaimana membedakan pesan yang diarahkan keluar jaringan dan pesan lain yang dialamatkan ke banyak pengguna di dalam jaringan itu sendiri. Akhirnya eksperimen Tomlinson ini berhasil, pada bulan Oktober 1971, ia berhasil mengirimkan satu pesan sederhana dari komputernya di komputer di sebelahnya yang hanya berjarak 1 meter. Sejarah email tercatat saat itu juga. Tomlinson ternyat mempelajari tuts keyboard dan memilih simbol @ sebagai petunjuk alamat si pengguna email. Simbol @ ini mengidentifikasi penerima dan komputer atau jaringan yang mereka gunakan. Simbol @ ini dibaca “at” atau dalam bahasa Indonesia “di”.
Tomlinson mengakui bahwa penemuan email itu dihasilakan hanya dari berpikir tak lebih 30-40 detik saja. Ia bahkan tak ingat apa yang ia tulis pertama kali dalam email bersejarah tersebut, saat ditanyakan dalam sebuah wawancara dengan majalah Times di tahun 2008 lalu. Namun ada beberapa sumber mengatakan bahwa pesan pertama itu adalah “QWERTYUIOP” yakni satu sekuen dari tuts huruf paling atas pada keyboard. Apapun itu, yang jelas pesan kecil itu adalah lompatan besar bagi umat manusia.

KELEBIHAN DAN KELEMAHAN EMAIL

Kelebihan Email
1.    Nyaman
Untuk mengirim surat tidak perlu ke kantor pos, cukup duduk di depan komputer yang terhubung Internet dan ketik pesan lalu dikirim ke alamat tujuan. Bahkan sekarang inie-mail bisa dikirim melalui media komunikasi mobile seperti ponsel dan PDA (Personal Assistant Data). Cepat Hanya dengan hitungan detik e-mail dapat dikirimkan ke belahan dunia manapun. Murah Biaya pengiriman relatif sangat murah dibandingkan penggunaan telepon atau surat, terutama jika mengirim surat atau interlokal ke luar daerah atau luar negeri. Hemat sumber daya Kita tidak perlu membeli kertas, pulpen, atau memboroskan tinta printer untuk digandakan lalu dikirimkan ke beberapa orang sekaligus yang tidak sedikit mengeluarkan biaya.
2.    Global
E-mail bisa digunakan oleh siapa saja, di mana saja, dan kapan saja sebagai sarana komunikasi di seluruh penjuru dunia. Reliabel Kita bisa menyimpan e-mail di server yang tidak akan hilang kecuali dihapus. Pesan multimedia Pesan yang dikirim tidak hanya sekedar teks (tulisan) saja. Isi e-mail dapat berupa gambar, foto, video, program, bahkan suara.

Kelemahan Penggunaan Email
a.    Salah kirim
Bila sebuah e-mail yang berisi dokumen-dokumen penting salah alamat, maka ada kemungkinan dokumen tersebut disalahgunakan.
b.    Rawan penyadapan
Ada kemungkinan e-mail disadap oleh oknum tertentu, sehingga dibutuhkan kehati-hatian dalam mengirimkan pesan rahasia.
c.    Pemalsuan identitas
Kita tidak bisa memastikan identitas seseorang hanya dengan mengetahui             alamat e-mail yang dimilikinya.
d.    Kebanjiran e-mail
Hal ini bisa terjadi karena mailbox sudah terlalu lama tidak dibuka atau dihapus.
e.    Sampah e-mail
Banyak sekali e-mail sampah (junkmail/spam) yang berupa iklan komersial yang tidak kita harapkan.
f.     Respon terlambat
Tidak semua orang membaca e-mail setiap hari sehingga ada kemungkinan balasan akan mengalami keterlambatan.


 BAB III KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
            Penggunaan internet ini telah merambah ke berbagai kehidupan, baik di bidang sosial, budaya, ekonomi, kesehatan, politik, maupun pendidikan. Internet sangat dibutuhkan dalam bertukar informasi dan berkomunikasi secara cepat tanpa ada batasan wilayah, ruang dan waktu. Dengan internet semua pekerjaan menjadi sangat mudah dan sangat efisien terhadap waktu. Internet juga bisa digunakan untuk memperluas pengetahuan serta memperluas pergaulan kita sebagai makhluk sosial.
Saran
            Internet itu sangat bermanfaat bagi perkembangan zaman dan kehidupan manusia sebagai mahluk sosial, asalkan jangan disalah gunakan dan jangan lupa waktu



DAFTAR PUSTAKA
Website Sejarah Internet 2013. Artikel seputar sejarah internet, pengertian internet, manfaat internet, perkembangan internet, jaringan internet, fungsi internet, istilah internet, definisi internet dan pengenalan internet . Diakses pada hari Minggu 12 Mei 2013 pukul 08.00 Wita.



Artikel Seputar Pengertian, Sejarah, Perkembangan, Manfaat dan Kerugian Microsoft Office (Word, Excel Dan PowerPoint)

MAKALAH 2
 MATA KULIAH COMPUTER

TENTANG

PENGERTIAN, SEJARAH, PERKEMBANGAN,
MANFAAT DAN KERUGIAN MICROSOFT OFFICE
(WORD, EXCEL DAN POWERPOINT)





OLEH

A B D I R R A H M A N
Nim : 122381044



AKNS PDD SUMBAWA
POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI KUPANG

TAHUN 2013



LEMBAR PENGESAHAN

Makalah  ini disusun dan diserahkan guna memenuhi salah satu syarat kelulusan mata kuliah Komputer.
.

Telah disetujui / disahkan pada hari …………..….. Tanggal ………….. 2013





Menyetujui :
Dosen Pengasuh




APID SUPA, S.Kom

Sumbawa, 22 Mei 2013
Mahasiswa




ABDIRRAHMAN







  


PENDAHULUAN

Sejarah Dan Pendiri Perusahaan Microsoft Corporation

Microsoft Corporation NASDAQ: MSFT, didirikan 1975, berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat, adalah perusahaan Software/Perangkat Lunak terbesar di dunia, dengan lebih dari 50.000 karyawan di berbagai negara, hingga Mei 2004. Microsoft mengembangkan, membuat, melisensikan dan mendukung beragam jenis produksoftware untuk berbagai peralatan perkomputeran. Produknya yang paling terkenal adalah  Sistem operasi Microsoft Windows, yang telah ada di mana-mana dalam pasar komputer desktop.
Strategi bisnis Microsoft yang agresif telah mengakibatkan beberapa penyelidikan pemerintah, termasuk tuntutan hukum federal pada tahun 1998 di mana Microsoft dinyatakan telah secara ilegal menggunakan kekuatan monopolinya untuk mengalahkan pesaingnya melalui aksi banding dan negosiasi, Microsoft telah mengurangi pengaruh dari keputusan ini pada pengoperasian perusahaan dan status keuangannya.
Microsoft menjual beragam produk software. Banyak dari produk tersebut dikembangkan secara internal, misalnya Microsoft Basic. Beberapa produk dibeli dari pihak lain lalu dimerek ulang oleh Microsoft untuk distribusinya, seperti Microsoft Project, sebuah program manajemen projek; Visio, sebuah program pentabelan; DoubleSpace; Virtual PC yang dibeli dari Connectix; dan bahkan MS-DOS sendiri, yang menjadi awal kesuksesan Microsoft dalam dunia pembuatan dan pemasaran perangkat lunak.
William Henry Bill Gates III lahir di Seattle, Washington, 28 Oktober 1955, umur 56 tahun adalah seorang tokoh bisnis, investor, filantropis, penulis asal Amerika Serikat, serta mantan CEO yang saat ini menjabat sebagai ketua Microsoft, perusahaan perangkat lunak yang ia dirikan bersama Paul Allen. Ia menduduki peringkat tetap di antara orang-orang terkaya di dunia dan menempati peringkat pertama sejak 1995 hingga 2009, tidak termasuk 2008 ketika ia turun ke peringkat tiga. Selama karirnya di Microsoft, Gates pernah menjabat sebagai CEO dan kepala arsitek perangkat lunak, dan masih menjadi pemegang saham perorangan terbesar dengan lebih dari 8 persen saham umum perusahaan. Ia juga telah menulis beberapa buku. Gates termasuk salah seorang pengusaha revolusi komputer pribadi terkenal di dunia. Meski ia dikagumi banyak orang, beberapa orang dalam industrinya mengkritik taktik bisnisnya yang dianggap anti-kompetitif, suatu opini yang didukung oleh pengadilan dalam beberapa kasus. Pada tahap-tahap akhir karirnya, Gates melakukan beberapa usaha filantropi dengan menyumbangkan sejumlah besar dana ke berbagai organisasi amal dan program penelitian ilmiah melalui Bill & Melinda Gates Foundation yang didirikan tahun 2000.
Gates mengundurkan diri sebagai pejabat eksekutif tertinggi Microsoft pada bulan Januari 2000. Ia masih menjabat sebagai ketua dan membentuk jabatan kepala arsitek perangkat lunak. Pada Juni 2006, Gates mengumumkan bahwa ia akan bekerja paruh waktu di Microsoft dan purna waktu di Bill & Melinda Gates Foundation. Ia secara bertahap melimpahkan semua pekerjaannya kepada Ray Ozzie, kepala arsitek perangkat lunak, dan Craig Mundie, pejabat riset dan strategi tertinggi Microsoft. Hari kerja purna waktu terakhir Gates di Microsoft adalah 27 Juni 2008. Ia masih bekerja di Microsoft sebagai ketua non-eksekutif.
  

BAB I MICROSOFT WORD

Sejarah Dan Perkembangan Microsoft Word

Pada tahun 1981, Microsoft menyewa Charles Simonyi , pengembang utama dari Bravo , yang pertama GUI pengolah kata, yang dikembangkan di Xerox PARC . Simonyi mulai bekerja pada sebuah pengolah kata disebut Multi-Tool Word dan segera menyewa Richard Brodie , seorang mantan Xerox magang, yang menjadi insinyur perangkat lunak utama.
Microsoft mengumumkan Multi-Alat Word untuk Xenix dan MS-DOS pada tahun 1983.Namanya segera disederhanakan untuk Microsoft Word. salinan demonstrasi Gratis dari aplikasi yang dibundel dengan edisi November 1983 PC World , sehingga program pertama untuk didistribusikan on-disk dengan majalah . Tidak seperti kebanyakan program MS-DOS pada waktu itu, Microsoft Word dirancang untuk digunakan dengan mouse, dan itu dapat menampilkan beberapa format, seperti tebal, miring, dan menggarisbawahi teks, meskipun tidak bisa membuat font .itu awalnya tidak populer, karena antarmuka pengguna berbeda dengan pengolah kata terkemuka pada waktu itu, WordStar . Namun, Microsoft terus meningkatkan produk, merilis versi 2.0 melalui 5.0 selama enam tahun ke depan.
Pada tahun 1985, Microsoft porting Word ke Macintosh . Ini dibuat lebih mudah oleh fakta bahwa Firman untuk DOS telah dirancang untuk digunakan dengan menampilkan resolusi tinggi dan printer laser, meskipun tidak ada yang belum tersedia untuk masyarakat umum. [10]Setelah preseden dari LisaWrite dan MacWrite, Word untuk Mac tambah benar WYSIWYG fitur.Setelah rilis, Word untuk penjualan Mac lebih tinggi dari MS-DOS rekan untuk setidaknya empat tahun.
Rilis kedua Word untuk Macintosh, dikirim pada tahun 1987, bernama Firman 3.0 untuk menyinkronkan nomor versi dengan Word untuk DOS, ini adalah usaha pertama Microsoft untuk menyinkronkan nomor versi di seluruh platform. Firman 3.0 termasuk perangkat tambahan internal yang banyak dan fitur baru, termasuk implementasi pertama dari Rich Text Format(RTF) spesifikasi, tapi terganggu dengan bug. Dalam beberapa bulan Firman 3.0 digantikan oleh Word, lebih stabil 3,01 yang dikirimkan bebas untuk semua pengguna terdaftar dari 3.0. Setelah MacWrite , Word untuk Mac tidak pernah memiliki saingan serius pada Mac. Firman 5.1 untuk Macintosh, dirilis pada tahun 1992, adalah sangat populer pengolah kata karena keanggunan, relatif mudah penggunaan dan set fitur. Banyak pengguna mengatakan versi yang terbaik dari Word untuk Mac yang pernah dibuat. 
Pada tahun 1986, kesepakatan antara Atari dan Microsoft membawa Word ke Atari ST dengan nama Microsoft Write. Versi Atari ST adalah pelabuhan Firman 1,05 untuk Apple Macintosh dan tidak pernah diperbarui.
Versi pertama dari Word untuk Windows dirilis pada tahun 1989. Dengan rilis Windows 3.0 pada tahun berikutnya, penjualan mulai meningkat dan Microsoft segera menjadi pemimpin pasar untuk pengolah kata untuk IBM PC yang kompatibel dengan komputer. Pada tahun 1991, Microsoft Word untuk memanfaatkan popularitas Windows 'meningkat dengan merilis sebuah versi Word untuk DOS, versi 5.5, yang menggantikan antarmuka pengguna yang unik dengan tampilan yang mirip dengan aplikasi Windows. Ketika Microsoft menjadi sadar akan masalah tahun 2000 , itu membuat Microsoft Word 5.5 untuk DOS di-download gratis. Pada Februari 2012, masih tersedia untuk diunduh dari situs web Microsoft.
Pada tahun 1991, Microsoft memulai sebuah proyek yang diberi nama kode Piramida untuk menulis ulang sepenuhnya Microsoft Word dari bawah ke atas. Baik Windows dan versi Mac akan mulai dari dasar kode yang sama. Hal itu ditinggalkan saat dipastikan bahwa dibutuhkan tim pengembangan terlalu lama untuk menulis ulang dan kemudian mengejar ketinggalan dengan semua kemampuan baru yang bisa ditambahkan dalam waktu yang sama tanpa penulisan ulang. Sebaliknya, versi-versi selanjutnya dari Word untuk Windows dan Mac, dijuluki versi 6.0, baik dimulai dari basis kode dari Word untuk Windows 2.0.
Dengan rilis Word 6.0 pada tahun 1993, Microsoft lagi mencoba untuk menyinkronkan nomor versi dan mengkoordinasikan penamaan produk di seluruh platform, kali ini di DOS, Macintosh, dan Windows (ini adalah versi terakhir dari Word untuk DOS). Memperkenalkan AutoCorrect, yang secara otomatis tetap kesalahan pengetikan tertentu, dan AutoFormat, yang bisa memformat banyak bagian dokumen sekaligus. Sementara versi Windows mendapat ulasan yang menguntungkan (misalnya, ), versi Macintosh secara luas diejek. Banyak menuduh itu menjadi lambat, canggung dan memori yang intensif, dan user interface yang berbeda secara signifikan dari Word 5.1.  Dalam menanggapi permintaan pengguna, Microsoft terpaksa menawarkan Firman 5 lagi, setelah itu telah dihentikan. selanjutnya versi Word untuk Macintosh tidak lagi versi porting dari Word untuk Windows.

Fungsi dan Kegunaan Microsoft Word

Sebagaimana yang kita ketahui, MS WORD dipergunakan untuk membantu pembuatan dokumen berupa laporan ataupun makalah. Namun, adakalanya kita lupa memanfaatkan berbagai fasilitas yang ada dalam MS WORD, padahal dengan memanfaatkan fasilitas tersebut dapat membantu mempercepat pembuatan dokumen. Oleh karena itu, tulisan ini bertujuan untuk mengingatkan kembali berbagai fasilitas yang ada dalam MS WORD.
a.    Jenis huruf agar dokumen yang dihasilkan tidak terlalu banyak mengalami editing dalam masalah “font”, sebaiknya tentukan dulu default font yang akan dipergunakan. (Menu Home+Font) pembuatan numbering biasanya, pembuatan suatu dokumen mengacu kepada peraturan tertentu dalam pembuatan dokumen (misal Bab I Pendahuluan, Bab II Tinjauan Pustaka). Oleh karena itu, harus didefinisikan terlebih dahulu mengenai numbering yang sesuai dengan peraturan pembuatan suatu dokumen.
b.    Pembuatan Outline biasakan bekerja dengan dokumen view berupa Outline. (Menu View + Document Views + Outline). Hal ini akan memudahkan kita untuk membuat poin-poin penting yang akan dituangkan dalam dokumen. Pembuatan dokumen dalam bentuk outline, minimal sampai dengan level 3. Ada kalanya pada saat perpindahan dari level 1 ke level 2 kita diharuskan untuk mengubah list level (Menu home+ Multiple List+Change List Level).
c.    Pemakaian Break Section biasanya dalam suatu dokumen terdapat perbedaan jenis penomoran halaman untuk tiap section (misalnya : halaman sampul biasanya tidak ada nomor halaman, Kata Pengantar & Daftar Isi & Daftar Tabel diberi nomor halaman jenis “i, ii, iii,…” , Bab I dst diberi nomor jenis “1,2,3…”) Oleh karena itu untuk setiap pergantian jenis halaman tersebut diberikan break section. (menu Page Layout +Break +Next Page).
d.    Penomoran Halaman seperti yang telah disebut pada poin c, maka penomoran halaman akan menggunakan fasilitas break section. Setiap section diberi nomor halaman seperti yang dikehendaki ( Menu insert + Page Number + Format Page Number + Page numbering + start at … kemudian pilih letak nomor halaman bottom atau top of page) khusus halaman sampul, biasanya tidak ada nomor halaman, oleh karena itu header/footer nya perlu diedit (Menu insert + header/footer + edit header/footer + Design + pilih different first page)
e.    Pembuatan Daftar Tabel/Gambar/Bagan yang dibuat diusahakan diberi caption yang terdiri dari judul bab dan nomor gambar. (Menu References + insert Caption… pada option pilih label yang diinginkan, hilangkan tanda centang pada exclude label from caption). Untuk pembuatan daftar tabel/gambar/bagan maka pilih menu references + insert table of figures) maka daftar tabel dapat muncul secara otomatis. Apabila ada perubahan posisi halaman pada tabel/gambar/bagan, maka daftar tabel tinggal diklik kanan pilih update field.
f.     Pembuatan Daftar Isi secara otomatis adalah dengan memilih references + table of contents. Apabila ada perubahan dalam letak halaman maka daftar isi tinggal di update (sama seperti update daftar tabel)
g.    Editing dengan Document Map, Agar editing yang dilakukan dapat dilakukan dengan cepat maka dapat memanfaatkan fasilitas document map (Menu View + document map). Dengan fasilitas ini, perpindahan halaman yang akan diedit dapat berlangsung lebih cepat)

Tombol Fungsi 

o   Ctrl + A : Memblok Seluruh Teks/File Yang Ada
o   Ctrl + B : Mempertebal Huruf/Teks (Bold)
o   Ctrl + C : Menyalin Suatu Teks/Objek (Copy)
o   Ctrl + X : Memindahkan Suatu Teks/Objek (Cut)
o   Ctrl + V : Menempelkan Hasil Copy/Cut (Paste)
o   Ctrl + U : Mengaris Bawahi Teks/Kalimat Pada Ms Word (Underline)
o   Ctrl + I : Memiringkan Teks/Kalimat (Italic)   
o   Ctrl + O : Membuat Dokumen Di Ms Word
o   Ctrl + P : Cetak Teks/Dokumen Di Mr Word (Print)
o   Ctrl + E : Rata Tengah
o   Ctrl + R : Rata Kanan
o   Ctrl + L : Rata Kiri
o   Ctrl + J : Rata Kiri Kanan
o   Ctrl + H : Mengganti Karakter Yang Salah (Replace)
o   Ctrl + S : Menyimpan Document (Save)
o   Ctrl + Z : Membatalkan Printah Yang Salah (Undo)
o   Ctrl + Y : Melanjutkan Printah, Kebalikan Dari Undo (Redo)
o   Ctrl + Esc : Membuka Menu Star
o   Ctrl + ENTER : Pindah Ke Halaman Berikutnya
o   Ctrl + END : Pindah Ke Halaman Akhir
o   Ctrl + HOME : Pindah Ke Halaman Awal
o   Ctrl + Backspace : Hapus Satu Kata/Kalimat
o   Ctrl + Arah Panah : Memindahkan Objek Dengan Jarak 1 Mili Meter
o   Alt + F4 : Keluar Dari Program


Kegunaan Microsoft Word adalah sebagai Berikut:
1.    Untuk menyimpan dokumen dalam ukuran yang kecil dengan format yang beragam. Sebagai contoh saja ya, anda bisa mewarnai teks, menyisipkan gambar, dan lain-lain.
2.    Untuk menyimpan berbagai format. Misalnya format: .XML, .HTML, dan .RTF dan TXT
3.    Bisa ditambahkan addon. Misalnya pada microsoft word 2003 kita tidak bisa membuka atau menyimpan dokumen dalam format .docx atau format office 2007. Maka kita bisa menginstall sebuah addon yang bisa berfungsi untuk menyimpan dalam format .docx dengan office 2003. atau juga bisa membuka dokumen .docx dalam office 2003.
4.    Dengan Microsoft word kita bisa memformat tulisan/ dokumen kita beragam, misalnya cetak tebal, mewarnai, menyisipkan gambar, mengubah ukuran huruf, menyisipkan simbol, dan lain-lain. Dengan kata lain, microsoft word ini formatnya sangat lengkap.
5.    Bisa membuat dokumen web. Misalnya anda mau membuat file berformatkan. HTML anda bisa menggunakan microsoft word. Dan mengupload ke server hosting anda. Namun ada sedikit kelemahan, yaitu: tata letaknya kurang bagus.
6.    Bisa melihat tampilan cetak. Dengan fitur ini anda bisa memastikan tulisan/ dokumen anda sudah mantap alias sudah sempurna baik dalam formatnya ataupun dalam tata letak halamannya.

Kelebihan Dan Kekurangan Microsoft Word

Microsoft Ofice Word 2003
Microsoff word ataw yang sering di singkat ms.word merupakan sebuah program pengolah kata (word processor) yang paling populer ,lengkap dan paling banyak di gunakan saat ini.
Kelebihan
·            instaler tida besar
·            lebih optimal untuk mereka yang hanyamenggunakan ofice secara umum
·            lebih mudah di gunakan karna lebih dulu terkenel dalam masyarakat
·            tab kontekstual dan style gallery tida mengganggu
·            desain yang sangat sederhana dan pitur bagi masyarakat
·            lebih mudah dalam penyuntingan naskah/tex
Kekurangan
·            pasilitas tida selengkap ms word 2007 dan 2010
·            pitur web yang dimiliki tida lengkap
·            loadingnya lebih lama
·            perlu menginstalconverter untuk membuka fail ofice 2007 dan 2010
·            ukuran file yang cukup besar
contoh tampilan ms word 2003

Microsof Ofice Word 2007
Microsoff word ataw yang sering di singkat ms.word merupakan sebuah program pengolah kata (word processor) yang paling populer ,lengkap dan paling banyak di gunakan saat ini.
Kelebihan
·            pitur lebih mudah di ekplorasi di banding edisi sebelumnya
·            di lengkapi toll dasar untuk dekstop publising
·            ukuran file yg di hasilkan lebih kecil
·            file yang korup kini lebih mudah di selamatkan
·            perbaikan integrasiantar aplikasi dalam ofice 2007
Kekurangan
·            antar muka baru yang di hadirkantida selalu intuitip
·            tab kontekstual style galeri agak mengganggu
·            menyimpan file untuk web terasa lebih kompleks
·            harus di tunjang olh memori jika membuat naskah
·            memory minimal 512 mb
·            bagi pengguna baru agak rumit
contoh tampilan ms word 2007

Microsof ofice word 2010
Microsof word 2010 merupakan microsof yang melengkapi microsof sebelumnya begitu juga dengan fasilitasnya lebih lengkap.
Microsoft Office 2010 adalah versi terbaru dari suite (paket) aplikasi keluaran Microsoft ini. Di dalamnya tersedia berbagai versi terbaru dari beberapa aplikasi Office yang super populer seperti Microsoft Word 2010, Microsoft Excel 2010 Microsoft PowerPoint 2010, Microsoft Outlook 2010, dan juga Microsoft Access 2010. Anda dapat menemukannya dalam aplikasi suite yang terbaru ini.
Microsoff word ataw yang sering di singkat ms.word merupakan sebuah program pengolah kata (word processor) yang paling populer ,lengkap dan paling banyak di gunakan saat ini.
Kelebihan
·            loading lebih cepat dan lebih ringan
·            dapat menyimpan file dalam pormat pdf,dapat membuka ofen ofice linux
·            tampilan sederhana tapi powerfull
·            fungsi jump-lists
·            lebih ringan saat pertamakali di nyalakan
·            menu file hadir kembali saat masuk ke lembar kerja
·            tampilan ribon seragam
·            save as lebih pariatip,-fitur thumbenail
Kekurangan
·            proses aktipitas banyak gagalnya
·            instalnya selalu berjalan lancar
·            proses aktipitas cukup 1x
·            harus update ke serpice pack


BAB II MICROSOFT EXCEL

Sejarah Dan Perkembangan Microsoft Excel

Pada tahun 1982, Microsoft membuat sebuah program spreadsheet yang disebut dengan Multiplan, yang sangat populer dalam sistem-sistem CP/M, tapi tidak dalam sistem MS-DOS mengingat di sana sudah berdiri saingannya, yakni Lotus 1-2-3. Hal ini membuat Microsoft memulai pengembangan sebuah program spreadsheet yang baru yang disebut dengan Excel, dengan tujuan, seperti yang dikatakan oleh Doug Klunder, “do everything 1-2-3 does and do it better/melakukan apa yang dilakukan oleh 1-2-3 dan lebih baik lagi”.
Versi pertama Excel dirilis untuk Macintosh pada tahun 1985 dan versi Windows-nya menyusul (dinomori versi 2.0) pada November 1987. Lotus ternyata terlambat turun ke pasar program spreadsheet untuk Windows, dan pada tahun tersebut, Lotus 1-2-3 masih berbasis MS-DOS. Pada tahun 1988, Excel pun mulai menggeser 1-2-3 dalam pangsa pasar program spreadsheet dan menjadikan Microsoft sebagai salah satu perusahaan pengembang aplikasi perangkat lunak untuk komputer pribadi yang andal. Prestasi ini mengukuhkan Microsoft sebagai kompetitor yang sangat kuat bagi 1-2-3 dan bahkan mereka mengembangkannya lebih baik lagi. Microsoft, dengan menggunakan keunggulannya, rata-rata merilis versi Excel baru setiap dua tahun sekali, dan versi Excel untuk Windows terakhir adalah Microsoft Office Excel 2007 (Excel 12), sementara untuk Macintosh (Mac OS X), versi terakhirnya adalah Microsoft Excel 2004.
Pada awal-awal peluncurannya, Excel menjadi sasaran tuntutan perusahaan lainnya yang bergerak dalam bidang industri finansial yang telah menjual sebuah perangkat lunak yang juga memiliki nama Excel. Akhirnya, Microsoft pun mengakhiri tuntutan tersebut dengan kekalahan dan Microsoft harus mengubah nama Excel menjadi “Microsoft Excel” dalam semua rilis pers dan dokumen Microsoft. Meskipun demikian, dalam prakteknya, hal ini diabaikan dan bahkan Microsoft membeli Excel dari perusahaan yang sebelumnya menuntut mereka, sehingga penggunaan nama Excel saja tidak akan membawa masalah lagi. Microsoft juga sering menggunakan huruf XL sebagai singkatan untuk program tersebut, yang meskipun tidak umum lagi, ikon yang digunakan oleh program tersebut masih terdiri atas dua huruf tersebut (meski diberi beberapa gaya penulisan). Selain itu, ekstensi default dari spreadsheet yang dibuat oleh Microsoft Excel hingga versi 11.0 (Excel 2003) adalah *.xls sedangkan mulai Microsoft Office Excel 2007 (versi 12.0) ekstensi default-nya adalah *.xlsx yang mendukung format HTML namun dengan isi yang sama memiliki ukuran file yang lebih kecil jika dibandingkan dengan versi-versi Excel sebelumnya.
Excel menawarkan banyak keunggulan antarmuka jika dibandingkan dengan program spreadsheet yang mendahuluinya, tapi esensinya masih sama dengan VisiCalc (perangkat lunak spreadsheet yang terkenal pertama kali): Sel disusun dalam baris dan kolom, serta mengandung data atau formula dengan berisi referensi absolut atau referensi relatif terhadap sel lainnya.
Excel merupakan program spreadsheet pertama yang mengizinkan pengguna untuk mendefinisikan bagaimana tampilan dari spreadsheet yang mereka sunting: font, atribut karakter, dan tampilan setiap sel. Excel juga menawarkan penghitungan kembali terhadap sel-sel secara cerdas, di mana hanya sel yang berkaitan dengan sel tersebut saja yang akan diperbarui nilanya (di mana program-program spreadsheet lainnya akan menghitung ulang keseluruhan data atau menunggu perintah khusus dari pengguna). Selain itu, Excel juga menawarkan fitur pengolahan grafik yang sangat baik.

Fungsi dan Kegunaan Microsoft Excel

Microsoft Excel merupakan perangkat lunak untuk mengolah data secara otomatis meliputi perhitungan dasar, penggunaan fungsi-fungsi, pembuatan grafik dan manajemen data. Perangkat lunak ini sangat membantu untuk menyelesaikan permasalahan administratif mulai yang paling sederhana sampai yang lebih kompleks. Permasalahan sederhana tersebut misalnya membuat rencana kebutuhan barang meliputi nama barang, jumlah barang dan perkiraan harga barang.  Contoh permasalahan yang lebih kompleks adalah pembuatan laporan keuangan (general ledger) yang memerlukan banyak perhitungan, manajemen data dengan menampilkan grafik atau pivot tabel atau penggunaan fungsi-fungsi matematis ataupun logika pada sebuah laporan.
Untuk lebih jelasnya fungsi-fungsi tersebut di sampaikan pada paparan di bawah ini:

Istilah-istilah dalam Excel
a.    Cell : merupakan bagian terkecil dari worksheet yng dapat diisi dengan jumlah karakter (max. 255 karakter) isi cell dapat berupa value, formula atau text. Contoh : cell A3, cell D5
b.    Worksheet (lembar Kerja) : merupakan kumpulan dari 256 kolom dan 65536 baris.
c.    Workbook (buku kerja) : merupakan kumpulan dari 256 worksheet (berlabel sheet1 sampai sheet 256)
d.    Range : merupakan sekelompok cell yang akan mendapataksi sama sesuai perintah yang anda jalankan. Pemberian alamat/ address dilakukan mulai dari cell sudut kiri atas sampai cell sudut kanan bawah. Contoh : A4:D6 → range mulai dari cell A4 sampai cell D6
e.    Alamat Relatif : merupakan alamat yang jika dituliskan kedalam bentuk rumus atau fungsi akan berubah jika dicopy ke cell lain.
Contoh : cell berisi formula A5*6 ,B3 dicopy ke C5 formula pada C5 berubah menjadi B8*6
f.     Alamat Semi Absolut : merupakan alamat yang dituliskan dengan tanda $ didepan baris atau kolomsehingga nilai tidak akan berubah.
Contoh : Cell B1 berisi formula $A1*7,B1 dicopy kan ke D5 formula pada D5 menjadi $A5*7
g.    Alamat Absolut : merupakan alamat yang dituliskan dengan tanda $ didepan baris dan kolom.tekan tombol F4 untuk menghasilkan alamat absolut pada formula bar. Contoh : cell B1 berisi formula $A$1&5,B1 dicopy kan ke C3 formula pada C3 menjadi $A$1*5
h.    Name Box : menunjukkan pada cell/ range yang aktif saat itu. Anda dapat juga membuat nama range melalui kotak nama disebelah kiri formula bar.
Contoh : Holla nama lain range A5:G7
Menulis Rumus
v  Operasi Logika
Dibawah ini terdapat operasi logika anda dapat menggunakan operasi resali atau perbandingan dengan lambang yang digunakan pada Excel dan fungsinya sebagai berikut :
a. = : sama dengan
b. > : lebih besar dari
c. < : lebih kecil dari d. >= : lebih besar atau sama dengan
e. <= : lebih kecil atau sama dengan f. <> : tidak sama dengan
v  Menggunakan Fungsi
Fungsi sebenarnya adalah rumus yang sudah ada disediakan oleh Excel 2003, yang akan membantu dalam proses perhitungan. Kita tinggal memanfaatkan sesuai dengan kebutuhan. Umumnya penulisan Fungsi harus dilengkapi dengan argumen, baik erupa angka, label, rumus, alamat sel atau range. Argumen ini harus ditulis dengan diapit tanda kurung ().
v  Fungsi Logika
Fungsi logika adalah fungsi yang digunakan untuk menyelesaikan perhitungan-perhitungan yang berhubungan dengan pengambilan keputusan fungsi logika yang digunakan adalah :
1.    Fungsi If :
Bentuk penulisannya : =If(kondisi,nilai jika benar,nilai jika salah)
Cth : =If(A5<17,”anak-nak”,”dewasa”)>30,”panas”,if(A5>0,”hangat”,”dingin”))
2.    Fungsi String
Fungsi string berfungsi untuk mengubah isi text numeric menjadi bilangan
3.    Fungsi VALUE : digunakan untuk merubah nilai value menjadi nilai text, penulisannya : =VALUE(text)
4.    Fungsi FIND : digunakan untuk menghasilkan posisi substring dari sebuah string atau suatu nomor yang dicari,penulisannya : =FIND(cari text,pada text,mulai nomor)
5.    Fungsi MID digunakan untu mengambil karakter tertentu dari sederet karakter, penulisannya : =MID(text,posisi awal,jumlah karakter)
6.    Fungsi LEFT atau RIGHT : digunakan untuk mengambil substring sebelah kiri atau kanan string, penulisannya =LEFT atau =RIGHT(text,jumlah karakter)
7.    Fungsi REPLACE : digunakan untuk menggantikan substring dengan substring lain dalam sebuah string (sederetan karakter atau karakter), penulisannya : =REPLACE(text lama,nomor awal,jumlah karakter,text baru)
8.    Fungsi CONCATENATE : digunakan untuk menggabungkan string menjadi satu kalimat maksimal 30 string, penulisannya : =CONCATENATE(text1,text2,…)


v  Fungsi Tabel :
Fungsi HLOOKUP dan VLOOKUP digunakan untuk membaca tabel secara vertikal (VLOOKUP) atau secara horizontal (HLOOKUP),
penulisanya : =HLOOKUP(lookup_value,table_array,row_index_num,…)
=VLOOKUP(lookup_value,table_array,row_index_num,…)
Fungsi yang sering digunakan
1.    fungsi Sum :
Digunakan untuk menjumlahkan sekumpulan data pada satu range, penulisannya : =SUM(number1,number2,..)
2.    Fungsi Average :
Digunakan untuk mencari nilai rata-rata,
penulisannya : =average(number1,number2,…)
3.    Fungsi Max :
Digunakan untuk mencari nilai tertinggi dari sekumpulan data, penulisannya : =max(number1,number2,…)
4.    Fungsi Min:
Digunakan untuk mencari nilai terendah dari sekumpulan data, penulisannya : =max(number1,number2,…)
5.    fungsi Count :
Digunakan untuk menghitung jumlah data dari range yang kita pilih
6.    Fungsi Stedev :
Digunakan untuk menentukan standart devisiasi dari suatu range, penulisannya : =stedev(number1,number2,…)
7.    Fungsi Var :
Digunakan untuk menentukan nilai varience dari suatu range, penulisannya : =var(number1,number2,…)

Kelebihan Ms Excel
1.    Buat grafik data dalam satu sel
Dengan Sparklines, fitur baru di Excel 2007 dan 2010, Anda dapat membuat grafik kecil dalam satu sel dengan cepat menemukan pola dalam data Anda. Ini merupakan cara cepat dan mudah untuk menyorot data penting seperti mengurutkan dari kecil ke besar atau sebaliknya, ini menghemat waktu Anda.
2.    Tepat di titik sasaran – data yang benar dengan cepat
Excel 2007 dan 2010 memberikan perangkat tambahan filter baru dan menarik untuk PivotTables Anda.  Fitur Slicer menyediakan untuk Anda dengan banyak visualisasi tampilan PivotTable Anda sehingga Anda dapat memilah-milah secara dinamis dan menyaring data untuk menampilkan sesuai apa yang Anda butuhkan. With the new search filter, you can spend less time sifting through large data sets in your tables and PivotTable views, and more time analyzing. Dengan pencarian baru filter, Anda dapat menghabiskan waktu kurang memilah-milah kumpulan data besar dalam tabel Anda dan pandangan PivotTable, dan lebih banyak waktu menganalisis.
3.    Meng-akses spreadsheet Anda darimana saja
Post your spreadsheets online and then access, view, and edit wherever from just about any computer or your Windows Mobile-based smartphone. Post spreadsheet Anda secara online dan kemudian mengakses, melihat, dan mengedit manapun dari hampir semua komputer atau smartphone berbasis Windows Mobile. With Excel 2007 and 2010, you can take advantage of a best-in-class spreadsheet experience across multiple locations and devices. Dengan Excel 2007 dan 2010, Anda dapat mengambil keuntungan dari pengalaman spreadsheet terbaik di kelas di beberapa lokasi dan perangkat. Microsoft Excel Web App. Microsoft Excel Web App. Edit documents in a Web browser when you’re away from your office, home, or school without compromising the quality of your viewing experience. Edit dokumen dalam browser Web ketika Anda berada jauh dari kantor, rumah, atau sekolah tanpa mengorbankan kualitas pengalaman menonton anda. Microsoft Excel Mobile 2007 and 2010. Stay current and take immediate action when necessary using the mobile version of Excel specifically suited to your smartphone.
4.    Connect, sharing,  dan mencapai lebih banyak saat bekerja sama
Co-authoring through the Microsoft Excel Web App makes it possible for you to edit the same spreadsheet with others simultaneously from different locations. Co-authoring melalui Microsoft Excel Aplikasi Web memungkinkan Anda untuk mengedit spreadsheet yang sama dengan orang lain secara bersamaan dari lokasi yang berbeda. You can see who’s working on a spreadsheet with you at the same time. Anda dapat melihat siapa yang bekerja pada spreadsheet dengan Anda pada waktu yang sama. All modifications are instantly shown and flagged so you can see where others are editing and who those editors are. Semua modifikasi yang langsung ditampilkan dan ditandai sehingga Anda dapat melihat di mana orang lain yang mengedit dan siapa orang editor.
5.    Bertambah lebih canggih dalam presentasi data
Conditional Formatting in Excel 2007 and 2010 gives you more control over styles and icons, improved data bars, and the ability to highlight specific items in a few clicks. Conditional Formatting di Excel 2007 dan 2010 memberi Anda kontrol yang lebih gaya dan ikon, bar data yang lebih baik, dan kemampuan untuk menyorot item tertentu dalam beberapa klik. You also can display data bars for negative values to more accurately illustrate your data visuals. Anda juga dapat menampilkan bar data untuk nilai negatif untuk lebih akurat menggambarkan visual data Anda.
6.    Manfaatkan PivotCharts lebih interaktif dan dinamis
Quickly gather more insights with the ability to display different data views directly in a PivotChart, independent of PivotTable views, to analyze and capture the most compelling picture of your numbers. Cepat mengumpulkan wawasan lebih dengan kemampuan untuk menampilkan data yang berbeda pandangan langsung di PivotChart, independen dari pandangan PivotTable, untuk menganalisis dan menangkap gambar yang paling menarik nomor Anda.
7.    Lakukan hal-hal yang lebih mudah dan cepat
Excel 2007 dan 2010 simplifies how you access features. Excel 2007 dan 2010 menyederhanakan bagaimana Anda fitur akses. The new Microsoft Office Backstage™ view replaces the traditional File menu to let you save, share, print, and publish your spreadsheets with just a few clicks. Microsoft Office Backstage baru melihat ™ menggantikan menu File tradisional untuk membiarkan Anda menyimpan, berbagi, mencetak, dan mempublikasikan spreadsheet Anda hanya dengan beberapa klik. And, with the improved Ribbon, you can access your favourite commands even more quickly by customizing tabs or creating your own to personalize the experience to your work style. Dan, dengan Ribbon ditingkatkan, Anda dapat mengakses perintah favorit anda bahkan lebih cepat dengan menyesuaikan tab atau membuat Anda sendiri untuk mempersonalisasi pengalaman dengan gaya kerja Anda.
8.    Efisien model dan menganalisis hampir semua data
The PowerPivot for Excel add-in , a free download, provides groundbreaking technology such as streamlined integration of data from multiple sources and lightning-fast manipulation of large data sets with up to millions of rows. The PowerPivot untuk Excel add-in , download gratis, menyediakan teknologi inovatif seperti integrasi efisien data dari berbagai sumber dan-cepat kilat manipulasi set data besar dengan sampai jutaan baris. Business users can effortlessly publish and share analysis through Microsoft SharePoint Server 2010, and have other users enjoy the same Slicer, PivotTable, and fast-query capabilities when working on their Excel Services report Pengguna bisnis mudah dapat mempublikasikan dan analisis saham melalui Microsoft SharePoint Server 2007 and 2010, dan memiliki pengguna lain menikmati Slicer sama, PivotTable, dan kemampuan cepat-query ketika bekerja pada laporan Jasa Excel mereka
9.    Lebih memanfaatkan kekuatan untuk membangun lebih besar dan more complex spreadsheet
Power users and analysts rejoice! Power pengguna dan bersukacita analis! With the new 64-bit version of Excel 2007 and 2010, massive amounts of information are easier to analyze than ever before. Dengan versi 64-bit baru Excel 2007 dan 2010, sejumlah besar informasi lebih mudah untuk menganalisis daripada sebelumnya. Analyze large, complex datasets greater than the 2-gigabyte file size limit of previous Excel versions. Menganalisis besar, kompleks dataset lebih besar dari batas ukuran file 2-gigabyte versi Excel sebelumnya.
10. Publish and sharing melalui layanan Excel
SharePoint Server 2010 and Excel Services integration lets business users share analysis and results across their organization by publishing spreadsheets to the Web. SharePoint Server 2010 dan Excel integrasi Jasa memungkinkan pengguna bisnis analisis saham dan hasil dalam organisasi mereka dengan penerbitan spreadsheet ke Web. Build a business intelligence dashboard and share sensitive business information more broadly with co-workers, customers, and business partners in a security-enhanced environment.

Kelebihan dan kekurangan Microsoft Excel
Kelebihan Microsoft Excel 2003
ü  Kecepatan proses Microsoft Excel 2003 lebih cepat dibandingkan Microsoft Excel 2007 untuk spesifikasi komputer yang standar
ü  Kapasitas file yang terinstal tidak membutuhkan space terlalu besar
ü  Lebih familier untuk digunakan karena lebih sudah terbiasa, bahkan untuk ms excel 2007 ada software pengembang penyedia tampilan agar ms excel 2007 tampak seperti ms excel 2003
ü  Lebih ringan sehingga penggunaannya lebih mudah untuk spesifikasi komputer yang standar
ü  Pada Ms Excel 2003 pada saat Anda melakukan seleksi pada sebuah area, kemudian melakukan drag-drop seleksi tersebut ke sebuah chart, maka terdapat fitur penambahan data secara otomatis. Di Ms Excel 2007, Anda tidak akan menemukan fitur ini.
ü  Pada microsoft Excel 2003, pengaturan toolbar sangat fleksibel.
ü  Di Ms Excel 2003 Anda dapat memanfaatkan pattern yang beraneka ragam untuk cell dan chart, di Microsoft Excel 2007 Anda tidak akan menemukan hal seperti ini.
ü  Pada microsoft excel 2003 terdapat fitur export atau save as dalam bentuk format dbf yang tidak dipunyai oleh Ms Excel 2007.
Kekurangan Microsoft Excel 2003
Ø  Fitur web yang ada di microsoft office 2003 masih belum lengkap.
Ø  Ukuran file yang dihasilkan Ms Excel 2003 lebih besar dibandingkan Microsoft Excel 2007.
Ø  Tingkat sekuiritas MS excel 2003 masih kalah daripada Ms Excel 2007.
Ø  Tampilannya kadang membosankan karena masih jadul.
Ø  Menu yang tersedia belum terkelompokkan dengan baik.
Ø  Pada microsoft excel 2003 ada sidebar pada startup sehingga mempersempit area pada lembar kerja.
Ø  Di Ms Excel 2003 memiliki kolom dan baris yang lebih sedikit dibanding Ms Excel 2007 sehingga sangat terbatas.
Ø  Performa memori yang hanya 1 GB dibandingkan dengan Ms. 2007 yaitu 2 GB.
Kelebihan Microsoft Excel 2007
ü  Banyak fitur lebih mudah dieksplorasi dibanding ms excel 2003.
ü  Rumus-rumusan dan Formula pada Excel lebih mudah direferensikan.
ü  Tampilan menu yang praktis sehingga akan mempercepat Anda dalam bekerja.
ü  Adanya perbaikan integrasi antar aplikasi dalam Office 2007.
ü  File yang korup lebih gampang untuk diselamatkan.
ü  Microsoft Excel 2007 menyediakan 1.084.576 baris dan 16.384 kolom. Jauh lebih banyak daripada Ms Excel 2003
ü  Performa manajemen memori yang lebih besar dibanding Ms Excel 2003, yaitu 2 GB sedangkan Ms. 2003 hanya 1 GB.
ü  Anda bisa  memanfaatkan berbagai theme yang akan mempermudah Anda dalam memformat data.
ü  Terdapat conditional formatting untuk mempermudah penandaan data secara visual untuk keperluan analisis dan presentasi data.
ü  Penulisan formula yang lebih gampang daripada MS Excel 2003
ü  Fungsi AutoComplete yang dapat menuliskan sintak rumus dengan tepat.
ü  Ada Rumus OLAP (On line Analitycal Processing).
ü  Tampilan grafik lebih memukau yaitu mempunyai efek-efek tiga dimensi, transparansi, dan bayangan objek. Tidak jadul-jadul amat.
ü  Fitur Sharing antar aplikasi dapat difungsikan dengan mudah antar aplikasi Office seperti Word dan Power Point.
ü  Pivot Table cukup mudah digunakan.
ü  Terdapat file format Office Open XML.
Kekurangan Microsoft Excel 2007
Ø  Pembiasaan penggunaan terhadap desain baru yang habis-habisan dari versi excel 2003 yang tentu membutuhkan waktu.
Ø  Tab kontekstual dan style gallery agak mengganggu.
Ø  Format file xlsx merepotkan pengguna Office edisi sebelumnya (2000 dan 2003) karena perlu menginstal converter untuk dapat membukan file Office 2007.
Ø  Menyimpan file dalam bentuk web terasa lebih sulit dibanding pada edisi sebelumnya
BAB III MICROSOFT POWERPOINT

Sejarah Dan Perkembangan Microsoft PowerPoint  
Aplikasi Microsoft PowerPoint ini pertama kali dikembangkan oleh Bob Gaskins dan Dennis Austin sebagai Presenter untuk perusahaan bernama Forethought, Inc yang kemudian mereka ubah namanya menjadi PowerPoint.
Pada tahun 1987, PowerPoint versi 1.0 dirilis, dan komputer yang didukungnya adalah Apple Macintosh. PowerPoint kala itu masih menggunakan warna hitam/putih, yang mampu membuat halaman teks dan grafik untuk transparansi overhead projector (OHP). Setahun kemudian, versi baru dari PowerPoint muncul dengan dukungan warna, setelah Macintosh berwarna muncul ke pasaran.
Microsoft pun mengakuisisi Forethought, Inc dan tentu saja perangkat lunak PowerPoint dengan harga kira-kira 14 Juta dolar pada tanggal 31 Juli 1987. Pada tahun1990, versi Microsoft Windows dari PowerPoint (versi 2.0) muncul ke pasaran, mengikuti jejak Microsoft Windows 3.0. Sejak tahun 1990, PowerPoint telah menjadi bagian standar yang tidak terpisahkan dalam paket aplikasi kantoran Microsoft Office System (kecuali Basic Edition)
Versi terbarunya adalah Microsoft Office PowerPoint 2007 (PowerPoint 12), dirilis pada November 2006, yang merupakan sebuah lompatan yang cukup jauh dari segi antarmuka pengguna dan kemampuan grafik yang ditingkatkan.

Tahun
Versi PowerPoint
PowerPoint 1.0
Mac OS classic
T/A
PowerPoint 2.0
Mac OS classic
T/A
PowerPoint 2.0
Windows 3.0
T/A
PowerPoint 3.0
Mac OS classic
T/A
PowerPoint 3.0
T/A
PowerPoint 4.0
Microsoft Office 4.x
PowerPoint 4.0
Mac OS classic
T/A
PowerPoint 7 for Windows 95
Microsoft Office 95
PowerPoint 97
Microsoft Office 97
PowerPoint 98
Mac OS Classic
Microsoft Office 1998 for Mac
PowerPoint 2000
Microsoft Windows 98, Windows NT 4.0, Windows 2000
PowerPoint 2001
Mac OS X
Microsoft Office 2001 for Mac
PowerPoint 2002
Windows 2000/XP
PowerPoint v.X
Mac OS X
Microsoft Office:mac v.X
PowerPoint 2003
PowerPoint 2004
Mac OS X
Microsoft Office:mac 2004
PowerPoint 2007
PowerPoint 2008
Mac OS X
Microsoft Office:mac 2004
PowerPoint 2010
Windows 7 (Disarankan), Windows Vista (Service Pack 2), Windows XP(Service Pack 3) Windows Server 2008, Windows Server 2008 R2
Microsoft Office:mac 2004
Fungsi Dan Kegunaan Microsoft PowerPoint

1.    Membawa lebih banyak energi dan dampak visual presentasi.
menerapkan efek foto yang canggih tanpa menggunakan tambahan software photo-editing program. Mengubah foto menjadi menarik, bersemangat visual dengan menggunakan gambar yang baru dan fitur pengeditan yang lebih baik seperti saturasi warna dan suhu, kecerahan dan kontras, dan alat potong gambar yang maju, bersama dengan filter artistik seperti kabur, kuas, dan cat air.
2.    Bekerja dengan orang lain tanpa harus menunggu giliran Anda.
PowerPoint 2010 telah mengubah cara orang dapat bekerja sama dalam presentasi. Dengan co-authoring,kita dapatmengedit presentasi yang sama dengan individu-individu di lokasi yang berbeda. kita juga dapat menggunakan Office Communicator atau aplikasi pesan instan untuk melihat ketersediaan orang lain yang authoring presentasi  dan mudah memulai percakapan tanpa meninggalkan PowerPoint.
3.    Menambah pengalaman video pribadi.
Embed dan mengedit file video langsung dalam PowerPoint 2010. Mudah memangkas video  untuk menampilkan bagian-bagian yang relevan. Bookmark poin kunci dalam sebuah video untuk akses cepat atau memicu animasi untuk memulai secara otomatis ketika mencapai orang yang ditandai. Anda juga dapat mengatur video yang akan memudar kedalam dan keluar pada interval tertentu dan menerapkan berbagai gaya dan efek video-seperti refleksi, bevels, dan 3-D putaran-untuk membantu  dengan cepat menangkap perhatian audiens.
4.    Bayangkan just-in-time show dan katakan.
Siarankan secara langsung presentasi PowerPoint 2010 dengan mengirimkan URL sehingga orang dapat melihat presentasi di Web. Audiens kita melihat slide dalam kesetiaan tinggi, bahkan jika mereka belum menginstal PowerPoint. kita juga dapat mengubah presentasi ke dalam sebuah video berkualitas tinggi dengan narasi untuk berbagi dengan siapa saja melalui e-mail, melalui Web, atau di DVD.
5.    Mengakses presentasi dari lebih banyak lokasi dan lebih banyak perangkat.
Postingkan presentasi online dan kemudian akses, lihat, dan edit mereka dari Web3 atau Mobile-smartphone  yang berbasis Windows. Dengan PowerPoint 2010, kita dapat memperoleh hal-hal yang dilakukan sesuai jadwal Anda di beberapa lokasi dan perangkat.
Microsoft PowerPoint Web App. Memperluas pengalaman PowerPoint  ke Web dan nikmati layar penuh, presentasi dengan kualitas tampilan tinggi kami. Simpan presentasi online dan edit pekerjaan Anda melalui PowerPoint Web App ketika kita berada jauh dari kantor, rumah, atau sekolah.
6.    Buat presentasi berkualitas tinggi dengan pemandangan grafis.
tidak perlu menjadi seorang ahli desain untuk menciptakan grafis yang tampak profesional. Gunakan tambahan puluhan SmartArt ® layout untuk menciptakan berbagai jenis grafis seperti bagan organisasi, daftar, dan gambar diagram. Mengubah kata ke visualisasi yang lebih mengesankan untuk menggambarkan ide-ide Anda. Buat diagram semudah mengetik sebuah daftar bullet atau mengkonversi teks dan gambar untuk diagram hanya dalam beberapa klik.
7.    Mengatur dan mencetak slide Anda lebih efektif.
Mudah mengatur dan menavigasi melalui slide menggunakan bagian slide. Membagi presentasi ke dalam slide logis kelompok-kelompok, mengubah nama bagian untuk membantu Anda mengelola konten seperti untuk menetapkan slide ke penulis tertentu-atau dengan mudah mencetak hanya satu bagian dari slide.
8.    Menyelesaikan pekerjaan lebih cepat.
PowerPoint 2010 menyederhanakan bagaimanamengakses fitur. Microsoft Office Backstage ™ yang baru menggantikan tampilan menu file tradisional untuk menyimpan, berbagi, mencetak, dan mempublikasikan presentasi hanya dengan beberapa klik. Dan, dengan peningkatan Ribbon,kita dapat mengakses perintah favorit  bahkan lebih cepat dengan customizing tab atau membuatnya sendiri untuk mempersonalisasi pengalaman gaya kerja.
9.    Bekerja pada beberapa presentasi dan beberapa monitor.
PowerPoint 2010 memberi  jendela yang benar-benar terpisah untuk setiap presentasi . Jadi,kita dapat melihat dan mengedit beberapa presentasi secara mandiri, sisi-by-sisi, atau bahkan pada monitor yang terpisah.

Kekurangan & Kelebihan Microsoft Office PowerPoint

Setelah pada postingan sebelumnya Belajar TIK membahas tentang Software (Perangkat Lunak) untuk presentasi. Pada artikel kali ini Belajar TIK akan membahas Kelemahan dan Kekurangan dari Microsoft Office PowerPoint. Setiap teknologi secanggih apapun pasti mempunyai yang namanya kekurangan dan kelebihan dari fitur yang dimiliki.
Kekurangan
Microsoft Office PowerPoint ini hanya dapat dijalankan/dioperasikan pada sistem operasi Windows saja.
Kelebihan
            Jendela PowerPoint dilengkapi dengan menu - menu dan tombol - tombol toolbar yang memungkinkan para pengguna dapat mengoperasikannya dengan mudah. Kelebihan ini ditunjang dengan fitur - fitur lain yang dibutuhkan dalam sebuah aplikasi presentasi.

Fitur yang dimiliki  Microsoft Office PowerPoint adalah :
·         Terdapat fasilitas Undo dan Redo.
·         Menampilkan struktur presentasi.
·         Mengirimkan file presentasi ke word untuk diedit/diubah sebagai handout presentasi.
·         Menambahkan header (kepala halaman) dan footer (kaki halaman) ke slide presentasi.
·         Dapat menambahkan grafik, tabel, clipt art, music, film dan lainnya ke dalam slide presentasi
·         Menggunakan Task Pane untuk membuat presentasi baru, mencari dokumen, menggunakan design template, layout, serta menambahkan efek transisi dan animasi
·         Menampilkan presentasi dengan menggunakan layar komputer, overhead projector atau yang biasa disebut OHP, atau melalui web




KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan

Dalam menjalankan atau mengoperasikan computer tentu kita harus mengerti fungsi dan manfaat serta fasilitas yang tersedia. Pengunaan Ms. Word, Excel atau PowerPoint tentu kita sesuaikan dengan tugas atau pekerjaan apa yang akan kita kerjakan. Kesalahan dalam menggunakan fasilitas maka akan mempersulit dan merepotkan kita dalam mencapai hasil yang maksimal.
Pengertian tentang fungsi dan kegunaan fasilitas yang tersedia akan mempercepat dalam menyesaikan pekerjaan dan mencapai hasil yang maksimal.
Yang terpenting dalam ilmu computer yang dinilai oleh orang adalah kerapian hasil pekerjaan. Karena dengan rapinya hasil maka akan mempermudah orang dalam memahami dan mengerti hasil yang ingin kita sampaikan.

Saran
Saran saya untuk teman-teman adalah pahamilan fungsi dan manfaat fasilitas yang tersedia serta buatlah hasil pekerjaan anda rapi.


  
DAFTAR PUSTAKA

Blog pada Website. Sejarah dan Perkembangan Microsoft Corporate diakses pada hari Minggu 19 Mei 2013 pukul 11.00 Wita.


Blog pada Website. artikel tentang Fungsi dan Kegunaan, Kelebihan, Kekurangan Microsoft Office Word, Excel, PowerPoint. Diakses pada hari Minggu 19 Mei 2013 Pukul 12.00 Wita.